Postingan

Konfigurasi DNS dan DHCP dengan Cisco Packet Tracer

Gambar
Setting DNS dan DHCP pada Cisco Packet Tracer Sebelumnya kalian harus mengistal Cisco Packet Tracer, kemudian buka cisco kemudian tambahkan server dan client, hubungkan dengan kabel cross, untuk menambahkan server dan pc terdapat di bagian pojok kanan bawah. Konfigurasi pada Server Kemudian saya mulai konfigurasi pada servernya, dengan membuat ip address, dns dan dhcp untuk client, untuk mengkonfigurasi pada server klik 2x untuk memunculkan settingannya. Pilih IP Configuration > pilih static > isikan ip address terserah jika saya menggunakan alamat ip 192.168.19.1 dan mask saya menggunakan /24 yaitu 255.255.255.0 . Kemudian buat DHCP pada tool DHCP di service, Isikan pada default gateway dan DNS server sama dengan ip address kita sebelumnya dan untuk start ip address yang terdapat empat kolom itu dengan alamat ip user/client yaitu mulai dari 192.168.19.2 , untuk subnetm mask sama seperti sebelumnya.  Setelah mengisi form pada default Gateway, DNS server, IP Address

TROUBLESHOOTING DAN PERBAIKAN PC DENGAN DIAGNOSIS POST

Pemeriksaan PC Melalui Diagnosa Sistem Adapun langkah-langkah POST adalah sbb : Tes CPU: interupsi ditutup, pengetesan flag internal, dan pengetesan register internal Test checksum ROM BIOS: pengetesan checksum ROM BIOS. Hasil checksum LSB harus nol. Tes Timer 1: Timer 1  8253 diprogram pada operasi mode 2, pengecekan pada akses dasar pencacah,   pengecekan pada pencacah. Tes DMAC: pengetesan pada semua saluran register alamat dan register pencacah DMA, inisialisasi saluran 0 DMA, inisialisasi timer 1, memulai siklus memori refresh. Tes 16 KB DRAM: pengetesan pada 5 pattern yang berbeda AAH, 55H, FFH, 01H, 00H tulis dan baca kembali. Inisialisasi Interrupt controller: control word dikirim untuk inisialisasi mode interrupsi, pengesetan vector interupsi di memori. Tes Interrupt controller: seting dan pengesetan ulang register interupsi, menempat-kan  stack-stack kesalahan interupsi. Inisialisasi Timer 0: timer 0 diinisialisasi pada operasi mode 3, cek timer 0. Tes CRT control

Susunan warna kabel straight dan cross

Gambar
Susunan warna kabel straight dan crossover Warna kabel straight dan cross -  Susunan warna kabel straight dan kabel cross itu berbeda, untuk urutan warna standar kabel straight adalah setiap ujung kedua kabelnya sama sedangkan untuk warna standar kabel cross adalah setiap ujung kedua kabelnya beda. Alat alat yang digunakan untuk membuat kabel straight dan crossover seperti : tang crimping, Tester kabel LAN. Kabel UTP ( UNSHIELDED TWISTED PAIR)  digunakan untuk jaringan komputer.  Kabel UTP mempunyai 5 cat warna yang berbeda yang dapat mendukung transfer data hingga mencapai 100 mbps.  Cat dalam kabel UTP terdiri dari 4 pasang kabel yang berwarna, warna warna kabel terserbut adalah  putih orange orange putih biru biru putih hijau hijau putih coklat coklat Susunan warna kabel straight  Kabel straight digunakan biasanya untuk menghubungkan device atau perangkat yang berbeda seperti : menghubungkan komputer ke hub, hub ke komputer, komputer ke switch atau sebal

Crimping

Gambar
CARA CRIMPING https://z4comp.com/artikels/160-tips-cara-crimping-kabel-lan Kabel UTP memiliki beberapa warna di dalamnya, tujuan pemberian warna ini agar dalam pengiriman data dan transmisi paket dapat diminimalisisr adanya lost packet dan dapat mempercepat pengiriman packet – packet tersebut. Dalam jarak yang sangat dekat memang tidak mempengaruhi pengiriman data, namun untuk jarak yang jauh dapat dipastikan pengiriman data akan terganggu. https://z4comp.com/artikels/160-tips-cara-crimping-kabel-lan Kabel UTP terdiri dari 2 jenis, yaitu Straight dan Cross, kabel straight digunakan untuk menghubungkan dua buah hardware yang berbeda seperti menghubungkan PC ke Switch/Hub, dan kabel Cross digunakan untuk menghubungkan dua buah hardware yang sama seperti dari PC ke PC, Laptop ke Laptop. Cara Crimping Kabel UTP Ke RJ-45 https://z4comp.com/artikels/160-tips-cara-crimping-kabel-lan Untuk Membuat Kabel Straight , susunan warna yang digunakan adalah : Sususan